Thursday, August 16, 2012

Do It With Love

Jangan lepaskan genggamanmu...
Yang aku inginkan, tak lain hanyalah melihatmu bahagia...

Tak akan kubiarkan siapapun mengganggumu, pun makhluk kecil di kepalamu, Nak...
Belajarlah menjadi wanita sejak dini, Ndhuk...
Walau usiaku renta, aku senang kau mengajakku bercanda, sayang...
Ayo bermain sesuka hati, kawan...

I love you, brother...
Adakah waktu yang lebih lama dari selamanya?

2 comments: